Jalan Nasional Sidikalang – Kuta Buluh Kabupaten Dairi Putus Total, Pengendara Melintas Dari Lahan Warga Wajib Bayar

REDAKSI PROV. SUMATERA UTARA

- Redaksi

Rabu, 15 Januari 2025 - 21:39 WIB

50111 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ket.foto ; Akses Jalan Nasional Sidikalang – Kuta Buluh, Amblas dan Putus Total tepatnya di Desa Pasir Mbelang, Kecamatan Tanah Pinem, Kabupaten Dairi, Provinsi Sumut.

 

DAIRI – Akses jalan nasional Sidikalang – Kuta Buluh alami kerusakan parah hingga mengalami putus total tepatnya di Desa Pasir Mbelang, Kecamatan Tanah Pinem, Kabupaten Dairi, Provinsi Sumut. Seluruh badan jalan diperkirakan kurang lebih 10 meter terputus amblas kejurang.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Dengan kondisi jalan nasional yang terputus memang tidak menghambat aktivitas pengguna jalan, karna pengendara masih diberikan melintas dari lahan milik salahseorang warga setempat, namun oleh pemilik lahan setiap pengendara yang akan melintas dari lahan miliknya diwajibkan membayar Rp.10.000 / per mobil, untuk kenderaan roda dua dikutip Rp.2000 – Rp. 5000 setiap melintas. Selasa (14/1/2025) sore

Baca Juga :  PATROLI KOTA PRESISI KEGIATAN BLUE LIGHT ANTISIPASI GESEKAN ANTAR PERGURUAN SILAT, 3C DAN GUANTIBMAS LAINNYA DI WILKUM KEC. SUKODADI

 

Tak sedikit pengguna jalan/pengendara yang melintas dari lahan milik warga tersebut, menggerutu dan kesal dengan adanya kegiatan pengutipan itu, terkesan tidak ada kepedulian Pemerintah setempat dan pihak BBPJN wilayah sumut menyikapi persoalan akses jalan nasional yang terputus.

 

Berdasarkan informasi yang dihimpun Wartarealitas.com dari sumber yang layak dipercaya, diperkirakan jalan nasional sidikalang – kuta buluh alami putus total sudah lebih sebulan.

Mirisnya hingga saat ini belum ada tanda tanda akan diperbaiki oleh pihak terkait. Sehingga praktek pungutan liar yang dilakukan beberapa warga setempat masih terus beraktivitas 24 jam, diperkirakan raup keuntungan jutaan rupiah per harinya.

Baca Juga :  Polsek sukodadi giat patroli sinergitas TNI POLRI

 

Seorang pengendara mobil pribadi bernama Riswan (48) Warga Kota Medan yang hendak melintas dari lahan warga tersebut kepada awak media membenarkan adanya kutipan 10.000 setiap melintas,

 

Selain menguras isi dompet, dirinya juga berharap kepada Pemerintah Kabupaten Dairi agar melaporkan situasi jalan tersebut ke Kementerian PUPR atau kepihak BBPJN (Balai Besar Pemeliharaan Jalan Nasional) wilayah sumut agar seyogyanya segera melakukan perbaikan jalan nasional yang terputus demi kelancaran dan kenyamanan berkendara. Ungkapnya.

 

(DK484N)

Berita Terkait

Turnamen Futsal Sapma IPK Edition Tahun 2025 di Karo Didominasi Peserta Asal Luar Daerah
Dandenpom I/5 Medan Resmikan Ruang Piket UP3M, Dorong Semangat Baru Personel Polisi Militer
Danrem 031/Wira Bima Hadiri Gelaran Riau Bhayangkara RUN 2025 Bersama Kapolri
Ngaji Bareng Majelis Taklim Al-Quraniyyah Depok
Kepala Bapas Palangka Raya Turut Mendorong Standarisasi Layanan Kesehatan Warga Binaan
“Polsek Sukodadi Polres Lamongan Gelar Patroli Kota Presisi Dialogis untuk Sampaikan Pesan Kamtibmas”
PASTIKAN BEBAS NARKOBA, LAPAS RANTAUPRAPAT TES URINE 12 CPNS BARU
Pengembangan Usaha Badan Usaha Milik Desa “BUMDes CAHAYA” Desa Talunrejo Telah Sukses dan Menjadi Percontoan di Kecamatan Bluluk Kabupaten Lamongan

Berita Terkait

Senin, 21 Juli 2025 - 11:57 WIB

“Polsek Sukodadi Monitoring P2B Dukung Ketahanan Pangan di Wilayah Sukodadi kabupaten lamongan”

Senin, 21 Juli 2025 - 11:53 WIB

” patroli kota presisi Obyek Vital Polsek sukodadi wujudkan keamanan di wilayah sukodadi”

Senin, 21 Juli 2025 - 11:47 WIB

” Polsek sukodadi laksanakan patroli kota presisi dialogis antara lain ciptakan suasana aman dan kondusif”

Senin, 21 Juli 2025 - 11:40 WIB

“PKP (PATROLI KOTA PRESISI) MONITORING CEGAH TERJADINYA BENCANA ALAM DI WILAYAH KEC.SUKODADI”

Senin, 21 Juli 2025 - 11:30 WIB

“GIAT COMMANDER WISH (CW) PAGI”

Senin, 21 Juli 2025 - 11:23 WIB

“Anggota Polsek Glagah Giat Patroli Blue Light Tengah Malam Cegah Dan Tangkal 3C Di Wilayah Polsek Glagah”

Senin, 21 Juli 2025 - 11:18 WIB

Polsek Sukorame, Laksanakan Giat Patroli malam Blue Light Cegah Gangguan Tindak Kriminalitas Jalanan malam hari

Senin, 21 Juli 2025 - 11:16 WIB

pastikan kamtibmas wilayah dan cegah kriminalitas di jam rawan Polsek Sukorame secara berkala laksanakan patroli kawasan publik dan pasar.

Berita Terbaru