Ketum DPP Garnizun H. Ardiansyah Saragih SH, MH Apresiasi Intel TNI AD Tangkap Oknum Polisi Pemilik 68,45 Gram Sabu

REDAKSI MEDAN

- Redaksi

Selasa, 10 September 2024 - 10:23 WIB

5071 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MEDAN
Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Gerakan Anti Narkoba dan Zat Adiktif Nasional (Garnizun) menyampaikan apresiasi yang tinggi terhadap langkah tegas yang diambil oleh tim intelijen TNI Angkatan Darat (AD) dalam menangkap seorang oknum polisi yang diduga terlibat dalam kasus penyalahgunaan narkoba di Kabupaten Asahan, Sumatera Utara.

Penangkapan ini menunjukkan komitmen kuat dari berbagai pihak dalam memberantas peredaran narkoba di wilayah tersebut.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ketua Umum DPP Garnizun H Ardiansyah Saragih SH, MH kepada awak media, Senin (09/09/2024) menyebut bahwa penangkapan ini merupakan bukti nyata bahwa ancaman narkoba tidak pandang bulu, bahkan melibatkan oknum aparat penegak hukum yang seharusnya menjadi contoh bagi masyarakat.

Baca Juga :  Yudi Suseno Instruksikan Seluruh Ka. UPT PAS Sumut Rutin Koordinasi dengan Aparat Penegak Hukum

“Kami mengapresiasi tindakan cepat dan tegas yang dilakukan oleh tim intel TNI AD. Ini menunjukkan bahwa sinergi antara institusi sangat penting dalam memberantas peredaran narkoba,” ujar Ardiansyah Saragih.

Kasus penangkapan oknum polisi ini menambah daftar panjang pelanggaran yang melibatkan aparat dalam kasus narkoba.

Baca Juga :  Penuh Suka Cita, Rutan Perempuan Medan Berikan Layanan Kunjungan Khusus Idul Fitri

Garnizun mendorong agar proses hukum terhadap pelaku dilakukan dengan transparan dan tegas agar memberikan efek jera, serta sebagai langkah preventif bagi aparat lain yang mencoba menyalahgunakan wewenang mereka.

Menurut informasi yang diperoleh, penangkapan dilakukan setelah adanya penyelidikan mendalam oleh tim intel TNI AD terkait dugaan keterlibatan oknum polisi dalam jaringan narkoba. Oknum tersebut kini telah diserahkan ke pihak berwenang untuk proses hukum lebih lanjut.(red)

Berita Terkait

Perkuat Sinergi, Karutan Kelas I Medan Hadiri Upacara Dan Syukuran Hari Bhayangkara KE-79 Di Mapolda Sumut
Penilaian Akreditasi, Klinik Rutan Medan Tingkatkan Kualitas Pelayanan
Implementasi 13 Program Akselerasi Rutan Kelas I Medan Bagikan Bansos
Peringati Tahun Baru Islam 1447 H, Rutan I Medan Gelar Dzikir Akbar Bersama Warga Binaan
Tingkatkan Integritas serta Pelayanan, Rutan Perempuan Medan Ikuti Arahan Menteri Imipas
Menteri Imipas Agus Andrianto Tekankan Integritas, Layanan Berkualitas Serta Kerja Totalitas dalam Kunjungan Kerja ke Sumut
Pendekatan Humanis, Menteri IMIPAS Agus Andrianto Makan Siang Bersama Warga Binaan Saat Kunjungi Lapas Kelas I Medan
Kakanwil Yudi Suseno Hadiri Virtual Pembukaan Perkemahan Nasional dari Lapas Kelas I Medan

Berita Terkait

Selasa, 1 Juli 2025 - 21:20 WIB

Polsek Indrapura Terima Ucapan Selamat Hari Bhayangkara Ke-79 dari Camat dan Kades Air Putih

Selasa, 1 Juli 2025 - 21:18 WIB

Polres Batu Bara Gelar Upacara Hari Bhayangkara Ke-79 dengan Tema ‘POLRI Untuk Masyarakat

Selasa, 1 Juli 2025 - 21:12 WIB

Polres Batu Bara Gelar Patroli Blue Light untuk Antisipasi Kejahatan di Jalinsum

Selasa, 1 Juli 2025 - 21:10 WIB

Polsek Labuhan Ruku Gelar Patroli untuk Antisipasi Gangguan Kamtibmas

Selasa, 1 Juli 2025 - 21:06 WIB

Polsek Medang Deras Gelar Patroli Malam untuk Antisipasi Kejahatan dan Geng Motor

Selasa, 1 Juli 2025 - 21:03 WIB

Polres Batu Bara Gelar Patroli Presisi Roda-4 untuk Antisipasi Kejahatan di Jalinsum

Selasa, 1 Juli 2025 - 21:00 WIB

Polres Batu Bara Gelar Patroli Blue Light untuk Antisipasi Gangguan Kamseltibcarlantas

Senin, 30 Juni 2025 - 14:15 WIB

Polsek Medang Deras Gelar Patroli Malam untuk Antisipasi Kejahatan dan Geng Motor

Berita Terbaru