Tim Suvervisi Dit Pam Obvit Polda Sumut Laksanakan Sosialisasi di Polres Batu Bara

Radit Ghali Sudewo

- Redaksi

Senin, 19 Mei 2025 - 21:23 WIB

5026 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BATUBARA(wartarealitas.com)-Tim Suvervisi Dit Pam Obvit Polda Sumut melaksanakan sosialisasi tentang kegiatan pengamanan objek vital (Pam Obvit) pada jajaran, Polres Batu Bara, Polres Asahan, dan Polres Tanjung Balai, di Aula SARJA ARYA RACANA Polres Batu Bara Senin, 19 Mei 2025, pukul 09.00 WIB.

Kapolres Batu Bara, AKBP Doly Nelson H.H. Nainggolan, S.H., M.H., menghadiri kegiatan ini bersama personil Polres Batu Bara. Janton Silaban, S.H., S.I.K., M.K.P., memimpin Tim Suvervisi Dit Pam Obvit Polda Sumut, bersama beberapa anggota.

Baca Juga :  Sat Samapta Polres Batu Bara Gelar Cooling System untuk Menciptakan Rasa Aman

Dalam sambutannya, Kapolres Batu Bara mengucapkan selamat datang kepada Tim Suvervisi Dit Pam Obvit Polda Sumut dan berharap kegiatan ini dapat membawa kebaikan dalam peningkatan jasa pengamanan objek vital nasional dan objek vital tertentu di jajaran Polres Batu Bara.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selanjutnya, Ketua Tim Suvervisi Dit Pam Obvit Polda Sumut, AKBP Janton Silaban, S.H., S.I.K., M.K.P., juga menyampaikan sambutan dan berharap kegiatan ini dapat menambah wawasan dan perbaikan dalam melaksanakan tugas pengamanan objek vital nasional dan objek vital tertentu.

Baca Juga :  Polres Batu Bara Gelar Donor Darah dalam Rangka Hari Bhayangkara ke-79

Setelah itu, Kasubdit Renmin Kompol Simon Pasaribu, S.H., memaparkan dan Kasat Samapta Polres Batu Bara, AKP Juni Hendrianto, S.H., M.H. melakukan pendalaman.

Kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan kemampuan dan kesadaran personil Polres Batu Bara dalam melaksanakan tugas pengamanan objek vital nasional dan objek vital tertentu, sehingga dapat menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif.

Sumber:Kasi Humas Polres Batu Bara, Iptu Ahmad Fahmi SH.

Editor:Dewo/lh

Berita Terkait

Satlantas Polres Batu Bara Tertibkan Parkir Liar di Bawah Fly Over Tol Sipare-Pare
Patroli Polsek Labuhan Ruku Amankan Simpang Bogak dan Pajak Impres Tanjung Tiram  
Patroli Blue Light Satlantas Polres Batu Bara Tingkatkan Keselamatan Jalan Raya  
Patroli Malam Polsek Medang Deras Cegah Kejahatan di Pagurawan
Polres Batu Bara Gelar Patroli Gabungan Cegah Kejahatan  
Patroli Mobile Polsek Limapuluh Cegah Tawuran dan Gangguan Kamtibmas  
Patroli Presisi Polres Batu Bara Jamin Keamanan Jalinsum Rel Pontas
Satlantas Polres Batu Bara Patroli Kibas Bendera dan Rekam Video Arus Lalu Lintas di Lokasi Rawan

Berita Terkait

Minggu, 20 Juli 2025 - 15:39 WIB

Satlantas Polres Batu Bara Tertibkan Parkir Liar di Bawah Fly Over Tol Sipare-Pare

Minggu, 20 Juli 2025 - 12:48 WIB

Patroli Blue Light Satlantas Polres Batu Bara Tingkatkan Keselamatan Jalan Raya  

Minggu, 20 Juli 2025 - 12:41 WIB

Patroli Malam Polsek Medang Deras Cegah Kejahatan di Pagurawan

Minggu, 20 Juli 2025 - 12:35 WIB

Polres Batu Bara Gelar Patroli Gabungan Cegah Kejahatan  

Minggu, 20 Juli 2025 - 12:29 WIB

Patroli Mobile Polsek Limapuluh Cegah Tawuran dan Gangguan Kamtibmas  

Sabtu, 19 Juli 2025 - 18:49 WIB

Patroli Presisi Polres Batu Bara Jamin Keamanan Jalinsum Rel Pontas

Kamis, 17 Juli 2025 - 22:47 WIB

Satlantas Polres Batu Bara Patroli Kibas Bendera dan Rekam Video Arus Lalu Lintas di Lokasi Rawan

Kamis, 17 Juli 2025 - 22:46 WIB

Satlantas Polres Batu Bara Patroli Blue Light di Lokasi Rawan Kecelakaan dan Kemacetan

Berita Terbaru