BATUBARA(Wartarealitas.com)- Polesk Lima Puluh laksanakan kegiatan cooling system dan sambanh dalam rangka menjaga Harkamtibmas di Desa Pematang Panjang Kec. Lima Puluh Pesisir, Kab. Batu Bara, Rabu (30/4/2025).
Kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Bhabinkamtibnas Polsek Lima Puluh, Bripka K.R.Aruan.
Dalam kegiatan itu Bripka K.R.Aruan menyampaikan himbauan kamtibmas kepada masyarakat agar tetap menjaga situasi kamtibmas yang aman dan kondusif di Dusun masing-masing.
Dan Bripka K.R.Aruan menyampaikan agar lebih teliti dalam menanggapi berita terkait dimedsos sehingga dapat terhindar dari berita hoax dan jangan mudah terprovokasi dengan berita isu – isu yang memecah belah persatuan serta bijak dalam menggunakan medsos dan turut menjaga Harkamtibmas di Desa.
Editor:Dewo/lh