Jalan Nasional Karo – Aceh Tenggara Nyaris Putus Ancam Keselamatan Pengendara

REDAKSI PROV. SUMATERA UTARA

- Redaksi

Minggu, 12 Januari 2025 - 19:51 WIB

5056 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ket.gmbr ; Situasi terkini ruas jalan nasional jurusan Medan – Aceh Tenggara Km 149 yang longsor dan nyaris terputus tepatya di Dusun Gunung Pamah Desa Lau Baleng, Kecamatan Lau Baleng, Kabupaten Karo.

 

LAU BALENG – Jalan Nasional jurusan Medan- Aceh Tenggara (Agara) Km 149 tepatnya di Dusun Gunung Pamah Desa Lau Baleng, Kecamatan Lau Baleng, Kabupaten Karo. Amblas terkikis air hujan bahkan saat ini keadaan badan jalan sudah nyaris terputus. Mirisnya hingga saat ini belum ada tanda tanda akan diperbaiki. Minggu, (12/1/2025).

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Dengan situasi jalan lintas antar provinsi yang nyaris putus tersebut, tentunya kerap mengancam keselamatan para pengendara/pengguna jalan. Butuh penanganan cepat oleh Kementerian PUPR dan Balai Besar Pemeliharaan Jalan Nasional wilayah Sumatera Utara.

Baca Juga :  Dengan Humanis anggota polsek brondong melaksanakan Giat patroli kota presisi pengaturan lalu lintas pagi di wilayah polsek brondong.

 

Berdasarkan keterangan salahseorang pengemudi bus angkutan jurusan Medan – kuta cane bermarga Ginting (35) kepada awak media mengatakan bahwa, dirinya sering merasa was – was alias sport jantung setiap kali melintasi jalan tersebut, pasalnya lebih setengah badan jalan sudah amblas dan jatuh ke jurang, di bagian bawah badan jalan yang utuh sudah berlubang karna erosi, menuntut pengendara untuk extra hati – hati,” ujar ginting kepada kru Wartarealitas.com

 

Tambahnya lagi, kondisi jalan amblas ini sudah berlangsung lama, memang pihak terkait sudah memasang tana tanda dan papan peringatan kepada pengendara prihal adanya badan jalan amblas. Kita berharap agar pemerintah segera melakukan perbaikan sebelum adanya korban jiwa,” harapnya

Baca Juga :  Dengan Humanis Anggota polsek sukodadi melaksanakan kegiatan patroli kota presisi obyek vital di wilayah sukodadi.

 

Amatan wartawan dilokasi jalan nasional yang amblas, sebagian air hujan mengalir ke jurang dan mengikis badan jalan, sehingga arus lintas hanya bisa dilalui satu arah dengan system buka tutup dibantu beberapa orang warga setempat yang berjaga – jaga. Sabtu, (11/01/2025) sore.

 

Warga khawatir, apabila hujan terus menerus dengan intensitas tinggi seperti sekarang ini, kemungkinan badan jalan yang amblas akan menyempit karna terkikis air hujan dan lambat laun akan mengalami putus total.

(DK484N)

Berita Terkait

Denpom 1/5 Medan Ucapkan Selamat HUT ke 435 Kota Medan, Satya Wira Wacaksana Tulus Mengabdi untuk Medan
Kegiatan patroli kota presisi obyek vital polsek sukodadi, Berjalan kondusif.
Polsek sukodadi Lakukan patroli blue light tengah malam, Cegah Tindak pidana 3C.
Kegiatan patroli kota presisi dialogis polsek sukodadi, berjalan kondusif.
Polsek sukodadi berikan pelayanan lalu lintas pagi, Antisipasi kemacetan di wilayah sukodadi.
Polsek Sukodadi monitoring P2B, Upaya mendukung ketahanan pangan bergizi Nasional.
Patroli monitoring polsek Sukodadi, Antisipasi bencana alam dan cuaca Ekstrim.
Polsek Sukodadi Patroli kota Presisi obyek vital, Berhasil ciptakan Situasi yang kondusif.

Berita Terkait

Selasa, 1 Juli 2025 - 21:20 WIB

Polsek Indrapura Terima Ucapan Selamat Hari Bhayangkara Ke-79 dari Camat dan Kades Air Putih

Selasa, 1 Juli 2025 - 21:18 WIB

Polres Batu Bara Gelar Upacara Hari Bhayangkara Ke-79 dengan Tema ‘POLRI Untuk Masyarakat

Selasa, 1 Juli 2025 - 21:12 WIB

Polres Batu Bara Gelar Patroli Blue Light untuk Antisipasi Kejahatan di Jalinsum

Selasa, 1 Juli 2025 - 21:10 WIB

Polsek Labuhan Ruku Gelar Patroli untuk Antisipasi Gangguan Kamtibmas

Selasa, 1 Juli 2025 - 21:06 WIB

Polsek Medang Deras Gelar Patroli Malam untuk Antisipasi Kejahatan dan Geng Motor

Selasa, 1 Juli 2025 - 21:03 WIB

Polres Batu Bara Gelar Patroli Presisi Roda-4 untuk Antisipasi Kejahatan di Jalinsum

Selasa, 1 Juli 2025 - 21:00 WIB

Polres Batu Bara Gelar Patroli Blue Light untuk Antisipasi Gangguan Kamseltibcarlantas

Senin, 30 Juni 2025 - 14:15 WIB

Polsek Medang Deras Gelar Patroli Malam untuk Antisipasi Kejahatan dan Geng Motor

Berita Terbaru