Polsek Kalangbret Medatangi TKP Kebakaran Lahan Tanaman Kayu Jati

REDAKSI JAWA TIMUR

- Redaksi

Kamis, 5 September 2024 - 13:47 WIB

5042 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tulungagung | www.wartarealitas.online- Polsek Kalangbret Polres Tulungagung mendatangi kebakaran lahan tanaman kayu Jati.

Piket menerima laporan dari masyarakat adanya lahan tanaman Jati di Desa Bolorejo, Kecamatan Kauman Kabupaten Tulungagung hari Selasa tanggal 3 September 2024 diketahui sekira pukul 20.00 Wib.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Lahan jati yang terbakar milik warga bernama Tomo, warga Desa Kalangbret, Kecamatan Kauman Kabupaten Tulungagung”, ujar Kapolres Tulungagung AKBP Muhammad Taat Resdi melalui Kasihumas Iptu Mujiatno, Rabu (04/09/2024).

Baca Juga :  Potret kejadian Peristiwa Kebakaran di PT IWIP Hanguskan Puluhan Kendaraan Begini Laporan Selengkapnya.

Setelah petugas jaga mendatangi lokasi ternyata benar telah terjadi kebakaran dengan adanya hal tersebut selanjutnya menghubungi petugas Pemadam Kebakaran (PMK).

“Setelah petugas PMK datang berusaha memadamkan api dan api berhasil dipadamkan”, sambungnya.

Lahan yang terbakar merupakan semak belukar, rumput ilalang, daun jati, yang mengering, luas lokasi yang terbakar diperkirakan sekitar 1 H.

Baca Juga :  Tragedi Pembunuhan di Pontianak: Anak 6 Tahun Tewas Diduga Dianiaya Ibu Tiri

“Penyebab kebakaran masih dalam penyelidikan Polsek Kalangbret. Dalam kejadian itu korban jiwa nihil karena lokasi kebakaran jauh dari pemukiman.
Lebih lanjut Mujiatno menghimbau kepada masyarakat agar lebih berhati-hati saat membakar sampah,jangan buang puntung rokok sembarangan agar tidak terjadi kebakaran”, tandas Mujiatno.

 

(Redaksi)

Berita Terkait

Sinergi Antar Instansi, Kalapas Narkotika Samarinda Terima Kunjungan Kepala BNNK Samarinda
7 Rumah Terbakar diDusun Lau Peske Kabupaten Dairi
Dandenpom I/5 Hadiri Rapat Evaluasi Perizinan Diskotek Bermasalah Di Langkat
Fokus Tingkatkan Ketahanan Pangan, Lapas Narkotika Pematangsiantar Rutin Kontrol Lahan Pertanian Jagung
Potret kejadian Peristiwa Kebakaran di PT IWIP Hanguskan Puluhan Kendaraan Begini Laporan Selengkapnya.
Satgas DPC GRIB Jaya Deli Serdang Salurkan Bantuan Kepada Korban Bencana Banjir
Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Gelar Tes Urin Warga Binaan untuk Jaga Kebersihan dari Narkoba
Kapolsek Modo Bersama 3 Pilar Tanggap Darurat Bencana Hujan Deras dan Angin Kencang di Desa Yungyang dan Pule

Berita Terkait

Selasa, 11 Februari 2025 - 01:00 WIB

TKP Desa Perbesi, Polres Tanah Karo Tangkap Dua Pengedar Narkoba 8,56 Gram Sabu Gagal Edar

Sabtu, 8 Februari 2025 - 20:21 WIB

Wahh Gawatt” Korban Sodomi Mulai Mengalami Kesakitan Saat BAB dan Sering Melamun

Kamis, 6 Februari 2025 - 19:40 WIB

Dugaan Oknum Kejaksaan Negeri Ketapang Melanggar Undang-Undang No. 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik

Kamis, 6 Februari 2025 - 14:12 WIB

Ubur Ubur Ikan Lele, Emak emak Ngamuk Hancurkan dan Bakar Mesin Judi “Menyala lee”

Selasa, 4 Februari 2025 - 20:46 WIB

Raja Edward Sebayang Anggota DPRD Karo, Imbau Disdik Hadirkan Ahli Psikologhi Hilangkan Trauma Terhadap Para Korban Pencabulan

Selasa, 4 Februari 2025 - 14:08 WIB

Puluhan Anak Dibawah Umur Diduga Korban Pencabulan Datangi Unit PPA Polres Tanah Karo Didampingi Kades dan Para Orang Tua

Minggu, 2 Februari 2025 - 14:48 WIB

Gawat..!! Bandar Narkoba di Labuhanbatu Ngaku Setor Rp160 juta/bulan ke Oknum Polisi

Selasa, 28 Januari 2025 - 21:57 WIB

Sat Narkoba Polres Simalungun Bongkar Peredaran Narkoba, Tiga Tersangka Dibekuk Bersama 25 Gram Sabu

Berita Terbaru