Tatap Muka Perdana, Kalapas Narkotika Samarinda Theo Adrianus Ajak Warga Binaan Jaga Kondusifitas

REDAKSI MEDAN

- Redaksi

Rabu, 4 September 2024 - 21:33 WIB

5039 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SAMARINDA

Kepala Lembaga Pemasyarakatan Narkotika Kelas IIA Samarinda, Theo Adrianus, menggelar tatap muka perdana dengan seluruh warga binaan setelah resmi dilantik sebagai Kalapas baru, pada Rabu (4/9).

Acara ini dihadiri oleh 946 warga binaan, didampingi oleh seluruh pejabat struktural Lapas Narkotika Samarinda.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam sambutannya, Theo menyampaikan rasa terima kasih kepada seluruh warga binaan atas kerja sama yang telah terjalin selama ini dan mengharapkan hubungan yang harmonis dapat terus terjaga.

Baca Juga :  Masih di Lapas, JPU Minta Sidang Pemeriksaan Saksi Korban Hok Kim Secara Daring

“Terima kasih kepada teman-teman warga binaan, saya harap kita dapat terus bekerjasama dalam menjaga situasi yang kondusif di Lapas ini,” ujarnya.

Pada kesempatan tersebut, Theo menekankan pentingnya komunikasi yang baik antara warga binaan dan pihak Lapas.

Ia juga membuka pintu bagi saran dan masukan yang membangun demi peningkatan kualitas pelayanan di Lapas Narkotika Samarinda.

Baca Juga :  Bersinergi dengan APH, Lapas Narkotika Pematangsiantar Siap Amankan Kegiatan Maulid Nabi

“Yang paling utama adalah kita bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban yang telah ada,” tegas Theo.

Pertemuan ini diharapkan dapat memperkuat kerja sama antara petugas dan warga binaan dalam menciptakan lingkungan yang aman, tertib, dan kondusif di Lapas Narkotika Samarinda.(red)

Berita Terkait

Pemprov Apresiasi PGRI Sumut Selenggarakan Seminar ‘Waktunya Inovasi Pendidik
Jalin Silaturahmi, Kalapas pancur batu kunjungi Cabang Kejaksaan Negeri Pancur Batu
Punguan Puraja Hutahaean Dohot Boru Kota Medan Sektor 10 Tegal Rejo Gelar Pesta Bona Taon
Tak Hanya Tokoh Senior GM FKPPI dan Pimpinan Pemasyarakatan, Kakanwil Yudi Suseno Jago Mancing!
Iman dan Budaya sebagai Pondasi, Modal bagi Generasi Unggul Masa Depan Indonesia
Pemprov Sumut Tetapkan Pengelola Toba Caldera UNESCO Global Geopark, Azizul Kholis Jadi menjadi General Manager
Polda Sumut Tuntaskan Kasus Pencemaran Nama Baik di Media Sosial, Putri Purwanto Apresiasi Kinerja Polisi
Polda Sumut Tuntaskan Kasus Pencemaran Nama Baik di Media Sosial, Ketua DPW PWDPI SUMUT Apresiasi Kinerja Polisi

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 10:51 WIB

Anggota kepolisian sektor sukodadi, Tingkatkan patroli blue light Diantaranya! Antisipasi kenakalan remaja.

Rabu, 5 Februari 2025 - 12:34 WIB

GIAT PEMANTAUAN PELAKSANAAN VAKSINASI PMK DI DESA KRADENANREJO KEC. KEDUNGPRING KAB. LAMONGAN

Rabu, 5 Februari 2025 - 12:06 WIB

GIAT MUSRENBANG DAN PENYUSUNAN RKPD TAHUN 2026 KECAMATAN BLULUK

Rabu, 5 Februari 2025 - 11:54 WIB

Kepolisian sektor glagah Sebagai garda terdepan dalam memberikan pelayanan terhadap masyarakat Diantaranya! Patroli dialogis presisi.

Rabu, 5 Februari 2025 - 10:41 WIB

JAGA KAMTIBMAS AGAR TETAP KONDUSIF POLSEK SAMBENG PATROLI OBYEK VITAL DIWILAYAH SAMBENG.

Rabu, 5 Februari 2025 - 10:33 WIB

Kapolsek Modo Lakukan Mitigasi dan silaturahmi dalam bentuk Anjangsana ke rumah Anggota Polsek Modo

Selasa, 4 Februari 2025 - 15:13 WIB

Polsek sukodadi giat patroli sinergitas TNI-POLRI.

Selasa, 4 Februari 2025 - 15:11 WIB

Anggota kepolisian sektor Sukodadi tingkatkan patroli harkamtibmas Dalam rangka antisipasi Curanmor di wilayah sukodadi.

Berita Terbaru