Lapas Labuhan Bilik Tingkatkan Program Pembinaan Kemandirian Lewat Produksi Paving Block

REDAKSI MEDAN

- Redaksi

Sabtu, 31 Agustus 2024 - 13:07 WIB

5043 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LABUHAN BILIK
Kepala Bidang Pembinaan, Bimbingan, dan Teknologi Informasi Kanwil Kemenkumham Sumut Soetopo Berutu, menyaksikan langsung proses pembuatan paving block yang dilakukan oleh Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) saat melakukan monitoring dan evaluasi (monev) di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Labuhan Bilik, beberapa hari lalu.

Dalam kunjungannya, Soetopo Berutu melihat langsung keterampilan para WBP dalam memproduksi paving block, sebuah produk yang menjadi bagian dari program pembinaan kemandirian di Lapas tersebut.

Ia memberikan apresiasi atas kinerja dan dedikasi yang ditunjukkan oleh WBP dalam menjalankan program ini.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pak Soetopo Berutu sangat terkesan dengan hasil kerja para Warga Binaan yang mampu menghasilkan paving block berkualitas tinggi. Ini merupakan bukti nyata bahwa program pembinaan kemandirian di Lapas Labuhan Bilik berjalan dengan baik dan efektif,” ujar Kalapas Labuhan Bilik, Rinaldo Adeta Noah Tarigan.

Baca Juga :  Anggota kepolisian daerah dari jajarannya personil polsek modo giat vaksinasi (PMK) Terhadap hewan ternak Di wilayah hukum polsek modo.

Soetopo juga menekankan pentingnya program seperti ini dalam membantu WBP mengembangkan keterampilan yang berguna untuk masa depan mereka setelah keluar dari lapas.

Ia berharap program ini dapat terus berlanjut dan menjadi inspirasi bagi lapas-lapas lain.

“Pembuatan paving block oleh Warga Binaan ini tidak hanya memberikan manfaat ekonomi bagi mereka, tetapi juga membuktikan bahwa mereka mampu berkarya dan berkontribusi bagi masyarakat,” tambah Soetopo Berutu.

Baca Juga :  Unit Intel Kodim 0302/Inhu Tangkap Pengedar Sabu di Desa Pasir Sialang Jaya

Rinaldo Adeta Noah Tarigan, selaku Kalapas Labuhan Bilik, mengucapkan terima kasih atas apresiasi yang diberikan oleh Soetopo Berutu.

“Kami akan terus mendukung dan mengembangkan program-program pembinaan di Lapas Labuhan Bilik, agar para Warga Binaan dapat memperoleh keterampilan yang bermanfaat bagi kehidupan mereka di luar nanti,” ungkapnya.

Kunjungan ini merupakan bagian dari upaya Kanwil Kemenkumham Sumut untuk memastikan bahwa program pembinaan di Lapas Ruta yang ada di bawahnya berjalan sesuai dengan visi dan misi pemasyarakatan, serta memberikan dampak positif bagi para WBP.(AVID)

Berita Terkait

Wahh Gawatt ” Proyek APBD Karo T.a 2024 di Beberapa OPD Tertunda Pembayaran, Para Rekanan Meradang Bahkan Ada Rekanan Yang Jual Ladang
Kasad : Banggalah Menjadi Prajurit dan Kerjakan Tugasmu dengan Baik!
FKMB Bakal Kawal Perbaikan Tebing Sungai Yang Ambrol, Diduga Faktor Alam ‘Force Mayor’
Jalankan Perintah Bupati, Satpol PP Terus Lakukan Operasi PEKAT dan Sita Peredaran Cukai Ilegal
Dinas Ketahanan Pangan dan Perikanan Kab.Karo Turut Serta Dalam Penganekaragaman Pangan
Kasus Kekerasan Terhadap Anak Di Karo Meningkat, Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Terkesan Tidak Peduli Nasib Para Korban
Pemerintah Kabupaten Karo Lakukan Penertiban di Pusat Pasar Berastagi
Camat Merek Gerakkan Pemdes Negeri Tongging Gotong Royong Bersihkan Sampah di Pinggir Jalan Perbatasan Karo – Simalungun

Berita Terkait

Senin, 3 Februari 2025 - 10:59 WIB

Diduga Beri Obat kadaluwarsa, YARA Laporkan Manajemen RSUD ke Polda Aceh

Selasa, 28 Januari 2025 - 15:37 WIB

Ketua DPP FPA : Posisi Azwardi Sebagai Komut Sudah Sesuai Aturan

Selasa, 28 Januari 2025 - 15:11 WIB

Fajarul Arwalis: Status Azwardi sebagai Komut Bank Aceh Tidak Langgar Aturan

Senin, 27 Januari 2025 - 14:46 WIB

T.M.Raja Jurnalis Pase: Minta Oknum Keuchik Pukul Wartawan Pidie Jaya di Hukum Berat, Tindakannya  Bisa Menyebabkan Kemitraan Keuchik dan Awak Media Jadi Retak

Minggu, 26 Januari 2025 - 22:10 WIB

FRN Desak Kapolda Aceh Usut Tuntas Kekerasan terhadap Jurnalis

Minggu, 26 Januari 2025 - 15:43 WIB

Pj. Gubernur Aceh Hadiri Pelantikan PW Prima DMI Aceh, Ajak Generasi Muda Memakmurkan Masjid

Sabtu, 25 Januari 2025 - 22:36 WIB

DPRA Siapkan Qanun Minerba, Kak Iin: Prioritas untuk Kedaulatan Ekonomi Rakyat Aceh

Sabtu, 25 Januari 2025 - 01:28 WIB

Bank Aceh Catat Kinerja Positif di 2024, Raih Opini WTP dari KAP Heliantono dan Berbagai Prestasi

Berita Terbaru