Sumidi PKN Mojokerto Dan Cawabup Mojokerto Muhammad Rizal Octavian Temui Ketum PKN Anas Urbaningrum

REDAKSI JAWA TIMUR

- Redaksi

Senin, 26 Agustus 2024 - 10:39 WIB

5058 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MOJOKERTO | www.wartarealitas.online- Partai politik (parpol) non parlemen Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur, kompak diantaranya dimotori Sumidi Partai Kebangkitan Nusantara (PKN), Kurniawan Eka Nugraha Partai Gelora (Gelora), Bryan Setiawan Partai Solidaritas Indonesia (PSI), PBB, Partai Ummat, Partai Garuda dkk.

Pasca putusan Mahkamah Konstitusi (MK) Nomor 60/PUU-XXII/2024 yang ‘menguntungkan’ bagi partai politik peserta Pemilu 2024 nonparlemen di tingkat provinsi maupun tingkat kabupaten/kota untuk bisa ikut mengusung pasangan calon (paslon) dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada), sejumlah parpol nonparlemen Mojokerto tersebut gerak cepat untuk turut bisa menjadi pengusung pasangan Calon Bupati (Cabup) Dr Muhammad Al Barra Lc (Gus Barra) dan Calon Wakil Bupati (Cawabup) dokter Muhammad Rizal Octavian (Mas Rizal).

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kurniawan Eka Nugraha gerak cepat dengan jemput bola ke Jakarta. Bryan Setiawan intensif koordinasi dengan DPP PSI. Begitu pula parpol-parpol non parlemen yang lain.

Sumidi Ketua PKN Kabupaten Mojokerto, bersama Cawabup Mas Rizal, dengan didampingi Bryan Setiawan pun ‘mencegat’ Anas Urbaningrum ketua Umum DPN (pusat) PKN yang kebetulan perjalanan dari Juanda Surabaya untuk pulang kampung ke Blitar.

“Kami koordinasi mendadak, kami bersama Cawabup Mas Rizal, dan Mas Bryan bisa bertemu dengan Mas Anas Urbaningrum di Depot Anda, Jalan Bhayangkara Mojokerto,” ungkap Sumidi kepada media, seraya menyebut menyampaikan salam Prof Dr KH Asep Saifuddin Chalim MA (Kyai Asep / ayahanda Cabup Mojokerto, Gus Barra, red.) kepada Anas Urbaningrum dan Anas menjawab bahwa juga sesegera mungkin ingin bertemu Kyai Asep.

Baca Juga :  Survey Calon Gubernur Riau Nomor Urut 2 M Nasir - M Wardan Teratas 35,7 Persen Kalahkan Paslon Lain

Putusan Mahkamah Konstitusi (MK) Nomor 60/PUU-XXII/2024 yang menguntungkan bagi partai politik peserta Pemilu 2024 nonparlemen, tersebut diantaranya adalah bahwa partai politik atau gabungan partai politik yang tidak memiliki kursi di DPRD kabupaten/kota dapat mendaftarkan calon bupati dan calon wakil bupati atau calon wali kota dan calon wakil wali kota dengan ketentuan:

a. kabupaten/kota dengan jumlah penduduk yang termuat pada daftar pemilih tetap sampai dengan 250.000 jiwa, partai politik atau gabungan partai politik peserta pemilu harus memperoleh suara sah paling sedikit 10 persen di kabupaten/kota tersebut;

b. kabupaten/kota dengan jumlah penduduk yang termuat pada daftar pemilih tetap lebih dari 250.000 jiwa sampai dengan 500.000 jiwa, partai politik atau gabungan partai politik peserta pemilu harus memperoleh suara sah paling sedikit 8,5 persen di kabupaten/kota tersebut;

Baca Juga :  Satria Aceh, Siap Memenangkan Mualem - Dek Fad

c. kabupaten/kota dengan jumlah penduduk yang termuat pada daftar pemilih tetap lebih dari 500.000 jiwa sampai dengan 1.000.000 jiwa, partai politik atau gabungan partai politik peserta pemilu harus memperoleh suara sah paling sedikit 7,5 persen di kabupaten/kota tersebut;

d. kabupaten/kota dengan jumlah penduduk yang termuat pada daftar pemilih tetap lebih dari 1.000.000 jiwa, partai politik atau gabungan partai politik peserta pemilu harus memperoleh suara sah paling sedikit 6,5 persen di kabupaten/kota tersebut.

Dengan ketentuan tersebut sebenarnya gabungan parpol non parlemen di Kabupaten Mojokerto, dengan hanya menggaet salah satu parpol parlemen saja sudah bisa mengusung Cabup – Cawabup diluar yang sudah ada. Akan tetapi PKN, Gelora, PSI dkk tetap keukeuh untuk tetap mengusung Cabup Gus Barra – Cawabup Mas Rizal.

“Kami parpol non parlemen tetap keukeuh turut mengusung Cabup Gus Barra dan Cawabup Mas Rizal. Mojokerto 2025 – 2030, ganti bupati, untuk kemenangan sembilan puluh (90) persen,” tandas Sumidi Ketua PKN Kabupaten Mojokerto. Pendapat Anda? Sms atau WA kesini= 081216271926 (Siswahyu).

Berita Terkait

Atas Perintah Ketum DPP Partai Golkar Fahd A Rafiq Segera Buat Munas bersama SOKSI, Tunggu Berita Baiknya
Survey Calon Gubernur Riau Nomor Urut 2 M Nasir – M Wardan Teratas 35,7 Persen Kalahkan Paslon Lain
Pasangan Yes – Dirham Meresmikan Markas Besar 313 Dan Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW
Pasangan Yes – Dirham Meresmikan Markas Besar 313 Dan Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW
Wau…!!! Ribuan Pendukung Serta Relawan Menghantarkan Pasangan YES – Dirham Resmi Mendaftar di KPU Lamongan
Kabar Penting, BW Ketum PNA Dukung Penuh Pasangan Mualem – Dek Fad
Satria Aceh, Siap Memenangkan Mualem – Dek Fad
Ketum AHY Serah Lansung Surat B1 – KWK Partai Demokrat ke Mualem – Dek Fad

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 04:53 WIB

Pj Sekdaprov Sumut Saksikan Penandatanganan Kerja Sama dan Kesepahaman Toba Caldera UGG

Kamis, 13 Februari 2025 - 23:43 WIB

Dedikasi dan Pengabdian Tak Terlupakan, Yekti Apriyanti Resmi Serahkan Kepemimpinan

Kamis, 13 Februari 2025 - 14:03 WIB

Warga Binaan Rutan Perempuan Medan Rutin Ikuti Perenungan Bersama Kelompok Sosialisasi Hati

Kamis, 13 Februari 2025 - 09:51 WIB

Siaga di Jalanan Saat Kota Terlelap, Denpom I/5 Medan Tak Gentar Hadapi Ancaman

Kamis, 13 Februari 2025 - 06:39 WIB

Tamu Istimewa Dukung Karya Warga Binaan: ‘Badannya di Lapas, Karyanya di Mana-Mana’

Rabu, 12 Februari 2025 - 17:18 WIB

Rakernis BPHN Tahun 2025: Optimalisasi Kinerja dengan Teknologi Informasi Menuju Masyarakat Sadar Hukum

Rabu, 12 Februari 2025 - 11:14 WIB

Rutan Perempuan Medan Siap Operasikan INKOPASINDO, Guna Optimalisasi Pelayanan Pada Warga Binaan

Rabu, 12 Februari 2025 - 08:24 WIB

Dandenpom I/5 Medan: Keberagaman adalah Kekuatan, Thaipusam Bukti Harmoni Kota Medan

Berita Terbaru