Pangdam Iskandar Muda Terima Audiensi dari Regional CEO BSI Aceh

WARTA REALITAS

- Redaksi

Kamis, 15 Agustus 2024 - 01:47 WIB

5052 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banda Aceh – Panglima Komando Daerah Militer Iskandar Muda (Pangdam IM) Mayor Jenderal TNI Niko Fahrizal, M.Tr (Han)., menerima audiensi dari Regional Chief Executive Officer (CEO) Bank Syariah Indonesia (BSI) Aceh, Wachjono, beserta rombongan pada Rabu (14/08/24) siang, di Ruang Kerja Pangdam IM, Makodam IM.

Audiensi ini merupakan kunjungan silaturahmi sekaligus perkenalan dari Regional CEO BSI Aceh yang baru kepada Pangdam IM. Turut mendampingi Wachjono dalam audiensi ini antara lain Saiful Musadir selaku Deputy Hubungan Kelembagaan BSI Aceh, Erwin Dwi Priana selaku Regional Bisnis Kontrol Manager BSI Aceh, Wili Diana selaku Deputy Operational BSI Aceh, dan Diana selaku Institusional Banking RM BSI Aceh.

Baca Juga :  Aceh Siap Tarik Investasi: PLN dan ketua Komisi III DPRA Kak IIN Pastikan Kelistrikan Stabil

Kedatangan mereka disambut hangat oleh Pangdam IM yang didampingi oleh Asisten Intelijen (Asintel) Kasdam IM, Asisten Personalia (Aspers) Kasdam IM, Asisten Perencanaan (Asrendam) IM, Kepala Penerangan Kodam (Kapendam) IM, dan Kepala Keuangan Daerah Militer (Kabkudam) IM.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pertemuan ini bertujuan untuk memperkuat hubungan kerja sama antara BSI Aceh dan Kodam Iskandar Muda. Selain itu, audiensi ini juga membahas dukungan BSI Aceh terhadap pelaksanaan Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI 2024 yang akan digelar di Aceh. Dalam hal ini, BSI Aceh berkomitmen untuk menyediakan berbagai fasilitas seperti ATM Mobile, tempat ibadah, MCK, serta layanan lainnya yang akan memudahkan para atlet dan pengunjung selama penyelenggaraan PON XXI 2024 di Provinsi Aceh.

Baca Juga :  Rawan Transaksional dan Korupsi SDA Jelang Pilkada, KPK hingga Kejagung dan DPRA Awasi Perpanjangan Izin Tambang di Aceh

Pangdam IM menyampaikan apresiasi atas inisiatif BSI Aceh dalam mendukung kegiatan nasional tersebut dan berharap sinergi yang telah terjalin antara kedua pihak dapat terus diperkuat di masa mendatang.

Berita Terkait

Pelantikan Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh Berjalan Sukses, Haji Uma Apresiasi DPR Aceh
Haji Man Dukung Penuh Kepemimpinan Muallem-Dek Fadh untuk Membangun Aceh
Diduga Beri Obat kadaluwarsa, YARA Laporkan Manajemen RSUD ke Polda Aceh
Ketua DPP FPA : Posisi Azwardi Sebagai Komut Sudah Sesuai Aturan
Fajarul Arwalis: Status Azwardi sebagai Komut Bank Aceh Tidak Langgar Aturan
T.M.Raja Jurnalis Pase: Minta Oknum Keuchik Pukul Wartawan Pidie Jaya di Hukum Berat, Tindakannya  Bisa Menyebabkan Kemitraan Keuchik dan Awak Media Jadi Retak
FRN Desak Kapolda Aceh Usut Tuntas Kekerasan terhadap Jurnalis
Pj. Gubernur Aceh Hadiri Pelantikan PW Prima DMI Aceh, Ajak Generasi Muda Memakmurkan Masjid

Berita Terkait

Minggu, 16 Februari 2025 - 09:33 WIB

Ciptakan Situasi Aman dan Kondusif, Rutan Perempuan Kelas II A Medan Gelar Razia Rutin Kamar Hunian Warga Binaan

Sabtu, 15 Februari 2025 - 02:59 WIB

GPPHN Tolak perluasan Asas Dominus Litis Dalam RUU KUHAP

Jumat, 14 Februari 2025 - 20:21 WIB

Jumat Berkah yang Penuh Harapan: Ratusan Kaum Dhuafa Terima Kasih Sayang dari Satgas GRIB Jaya Deli Serdang

Jumat, 14 Februari 2025 - 08:05 WIB

Dari Hati yang Tulus: Chairum Lubis Berbagi Berkah Meski Masih dalam Masa Pemulihan

Jumat, 14 Februari 2025 - 04:53 WIB

Pj Sekdaprov Sumut Saksikan Penandatanganan Kerja Sama dan Kesepahaman Toba Caldera UGG

Kamis, 13 Februari 2025 - 23:43 WIB

Dedikasi dan Pengabdian Tak Terlupakan, Yekti Apriyanti Resmi Serahkan Kepemimpinan

Kamis, 13 Februari 2025 - 22:39 WIB

Pemasangan Plang Kantor Bersama di Rupbasan Kelas I Medan, Tanda Resmi Alih Fungsi Gedung

Kamis, 13 Februari 2025 - 14:03 WIB

Warga Binaan Rutan Perempuan Medan Rutin Ikuti Perenungan Bersama Kelompok Sosialisasi Hati

Berita Terbaru